pada postingan kali ini aku mau share perintah-perintah dasar terminal. Pada linux, selain menggunakan mode GUI (Graphic User Interface) untuk menjalankan perintah, kita juga bisa menggunakan mode CLI (Command Line Interface). Seperti halnya mengcoopy file, memindahkan file, menghapus file dan lain sebagainya. Pada ebook ini, akan dijelaskan perintah-perintah dasar yang sering digunakan.Berikut perintah-perintahnya :dateFungsi : Melihat tanggal Command : datecalFungsi : melihat tanggal dalam bentuk kalenderCommand : calwhoFungsi : Untuk mengetahui user yang sedang aktifCommand : whowhoamiFungsi : Untuk mengetahui user yang sedang loginCommand : whoamiclearFungsi : Untuk membersihkan layarCommand : clearhistoryFungsi : Untuk menampilkan perintah-perintah yang digunakan sebelumnyaCommand : historymanFungsi...

0 Comments
Tags:
Ubuntu